langkah-langkah menampilkan jendela dialog print.,.Pliss ditolOng yg asal aku report​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sunieziggy pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Langkah-langkah menampilkan jendela dialog print.,.


Pliss ditolOng yg asal aku report​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Next→ Menmpilkan halaman berikutnya.

Previous →Menampilkan halaman sebelumnya.

Zoom→ Memperbesar atau merperkecil tampilan.

Print→ Menampilkan kotak dialog Print untuk melakukan pencetakan.

Setup →Mengatur halaman, ukuran kertas, header/footer, dan margin dengan menampilkan kotak dialog Page Setup.

Margins→ Mengatur garis batas halaman.

Page Break Preview →Mengubah tampilan lembar kerja dalam format Page Break.

Close →Menutup jendela Preview.

Help →Memunculkan fungsi bantuan.

Print

Digunakan untuk mencetak hasil lembar kerja kita. Pada kotak dialog Print terdapat beberapa pilihan yang digunakan untuk mengatur pencetakan lembar kerja.

Printer, digunakan untuk menentukan kemana dokumen akan dicetak.

Name, digunakan untuk memilih nama Printer.

Tombol Properties, digunakan untuk mengatur pilihan-pilihan atau fasilitas yang tersedia pada printer.

Tombol Find Printer, digunakan untuk mencari printer tertentu dalam jaringan.

Print to file, digunakan untuk menyimpan hasil cetakan pada file untuk dicetak pada waktu lain atau pada printer lain yang tidak tersedia.

Print Range, digunakan untuk menentukan halaman yang akan dicetak.

All, digunakan untuk mencetak semua halaman pada lembar kerja.

Page(s), digunakan untuk hanya halaman tertentu saja yang dicetak dengan cara mengisi kotak From dengan halaman awal dan isi kotak To dengan halaman terakhir yang akan dicetak.

Print What, digunakan untuk menentukan lembar kerja yang akan dicetak.

Selection, digunakan untuk mencetak sel-sel tertentu pada lembar kerja yang sedang diblok.

Active Sheet(s), digunakan untuk mencetak semua isi lembar kerja yang sedang aktif.

Entire workbook, digunakan untuk mencetak semua lembar kerja yang terdapat pada buku kerja.

Page Setup

Digunakan untuk mengatur halaman, margin, header/footer, serta bagian-bagian lembar kerja yang akan dicetak. Tab-tab yang terdapat pada kotak dialog Page Setup.

Tab Page, terdapat beberapa pilihan untuk menentukan format kertas yang digunakan, yaitu :

Orientation, digunakan untuk mengatur orientasi pencetakan atau tata letak kertas.

Scaling, digunakan untuk mengatur skala pencetakan.

Adjust To, menentukan pencetakan berdasarkan presentase.

Fit To, memadatkan isi hasil pencetakan menjadi sejumlah halaman yang ditentukan.

Paper size, digunakan untuk menentukan ukuran kertas yang akan digunakan dalam pencetakan.

Print quality, digunakan untuk menentukan kualitas pencetakan.

First Page Number, digunakan untuk menentukan nomor halaman, jika bukan 1.

Options, digunakan untuk mengatur format pencetakan lainnya.

Tombol Print, digunakan untuk melakukan pencetakan ke printer.

Tombol Print Preview, digunakan untuk menampilkan hasil cetak di layer monitor.

Tab Margin, terdapat beberapa pilihan untuk melakukan pengaturan margin.

Top, digunakan untuk mengatur batas atas kertas.

Bottom, digunakan untuk mengatur batas bawah kertas.

Left, digunakan untuk mengatur batas kiri kertas.

Right, digunakan untuk mengatur batas kanan kertas.

Header, digunakan untuk mengatur letak header atau jarak dari tepi atas halaman ke header.

Footer, digunakan untuk mengatur letak footer atau jarak dari tepi bawah halaman ke footer.

Center on page, digunakan untuk mengatur posisi rat tengah halaman.

Tab Header dan Footer

Untuk membuat tampilan pencetakan yang lebih menarik, akan lebih baik dibuat suatu baris tambahan di bagian atas dan bawah dari halaman yang disebut dengan Header dan Footer.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bbypink dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 May 22