Seni kolase pada mulanya banyak berkembang di negara. a. Spanyol

Berikut ini adalah pertanyaan dari Tamarawagusdi3980 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seni kolase pada mulanya banyak berkembang di negara.a. Spanyol
b. Inggris
c. Prancis
d. Italia.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

D . Italia

Pembahasan

Kolase adalah seni rupa yang dibuat dengan menggunakan teknik merekatkan dan merakit berbagai bahan, kepada alas atau permukaan yang rata dan membentuk sebuah karya seni. Kolase merupakan sebuah seni rupa yang termasuk ke dalam bentuk media campuran

Dalam sejarahnya, seni kolase berkembang pesat di Venice, Italia, kira-kira pada abad ke-17. Selanjutnya seni ini terus berkembang hingga Perancis, Inggris, Jerman, dan kota-kota lain di Eropa. Kolase menjadi media yang digemari kalangan seniman, karena memiliki keunikan dan mempunyai kreativitas tinggi.

MAAF KALAU JAWABANNYA SALAH ATAU KURANG TEPAT.. SEMOGA MEMBANTU DAN SEKIAN TERIMA KASIH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mzulpan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Mar 23