kenapa easing dibutuhkan dalam pembuatan animasi?

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizqiealya pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kenapa easing dibutuhkan dalam pembuatan animasi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di dunia ini tidak ada yang bergerak secara linear dari satu titik ke titik lainnya. Dalam kenyataannya, sesuatu cenderung mengalami percepatan atau perlambatan ketika mereka bergerak. Otak kita sudah diprogram untuk mengharapkan jenis gerakan ini, sehingga ketika membuat animasi, Anda harus menggunakannya untuk keuntungan Anda. Gerakan alami membuat pengguna merasa lebih nyaman dengan aplikasi Anda, yang pada akhirnya memberikan pengalaman yang lebih baik secara keseluruhan.

penjelasan; semoga membantu kak maaf kalo salah  kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syamsulhadi68 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 01 Apr 22