Kostum / pakaian yang digunakan mirip serdadu Belanda, mempunyai gerakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cakfinoganteng pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Kostum / pakaian yang digunakan mirip serdadu Belanda, mempunyai gerakan khas bernama gerakan “kirig” (gerakan bahu yang cepat pada saat-saat tertentu), dilakukan secara berkelompok adalah ciri khas tari …A. Gambyong
B. Tor - tor
C. Dolalak
D. Pakarena

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:
C. Dolalak

Penjelasan:
Pada awalnya, tarian DOLALAK dimainkan oleh kaum laki-laki dengan pakaian unik menyerupai SERDADU BELANDA, namun seiring berjalannya waktu Tari Dolalak kini dimainkan oleh gadis-gadis cantik sebagai daya tarik tersendiri.
√penampilan tari Dolalak secara berkelompok biasanya ditarikan oleh 10 sampai dengan 20 orang penari, dan untuk acara tertentu juga ditampilan tari Dolalak secara masal
.
*Semoga membantu dan bermanfaat*
(^∇^)ノ♪

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Daikonn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 04 Jul 22