Tuliskan Perbedaan Antara Teknik Kering Dan Basah Dalam Pembuatan Gambar

Berikut ini adalah pertanyaan dari Giraldio123 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan Perbedaan Antara Teknik Kering Dan Basah Dalam Pembuatan Gambar Cerita

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

= Kering =

=> Tekhnik kering biasanya menggunakan benda yang sifat nya kering dan padat

=> Tekhnik kering biasanya tidak dijemur namun langsung jadi

=> Contoh Alat Untuk tekhnik kering :

= Krayon

= Pensil Warna

= Basah =

=> Tekhnik basah biasanya menggunakan benda yang sifat nya basah dan alat nya basah

=> Biasany jika menggambar basah perlu di jemur karena jika tidak akan berantakan dan gambar akan selalu basah

=> Contoh Alat Tekhnik Basah :

= Cat Air

= Cat Akrilic

Detail Jawaban:

Kelas : 5 SD

Bab : Menggambar & Lukis

Kode : -

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BrainlyMath87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21