berdasarkan fungsinya seni rupa daerah terbagi menjadi dua yaitu....dan....​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pw061952 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Berdasarkan fungsinya seni rupa daerah terbagi menjadi dua yaitu....dan....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan: Kalau berdasarkan jenisnya seni rupa daerah terbagi menjadi dua, yaitu seni murni dan seni terapan. Seni rupa murni adalah karya seni rupa yang mengutamakan segi keindahan tanpa memperhatikan fungsi. Contoh lukisan dan patung.

Fungsi Primer : Karya seni untuk mengungkapkan perasaan dan ekspresi pribadi dari seorang seniman lukis. 2. Fungsi Sekunder : Seni lukis disamping untuk ekspresi pribadi, juga untuk kepentingan pihak luar, sebagai sarana komunikasi.

Fungsi patung : Untuk sarana beribadah dan bermakna religius bagi sebagian umat beragama. Untuk memperingati dan mengenang peristiwa dan kejadian yang bersejarah atau jasa seorang pahlawan. Untuk menunjang dalam konstruksi bangunan dan keindahan.

Seni rupa daerah merupakan salah satu cabang seni rupa. Seni rupa daerah memiliki suatu ciri khas dari latar belakang sejarah suatu daerah, teman-teman. Karenanya, ada perbedaan dari setiap seni rupa daerah yang berasal dari wilayah yang berbeda.

SEMOGA BERMANFAAT YA.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AnthonyHambali dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21