Yang dimaksud dengan bahasa panda adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari johanaongko5178 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yang dimaksud dengan bahasa panda adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bahasa panda sebetulnya adalah bagian dari ilmu yang disebut dengan kriptografi. Secara singkat, ilmu ini mempelajari tentang seni yang digunakan untuk menjaga kerahasiaan suatu informasi menggunakan kata-kata atau yang disebut juga dengan sandi. Tulisan atau kata-kata dalam ‘bahasa panda’ ini memiliki bentuk yang aneh dan terkesan berantakan. Namun, ada makna di balik tulisan tersebut.

Istilah ‘bahasa panda’ sendiri muncul dari penelitian di Tiongkok yang mempelajari tentang bahasa yang digunakan oleh panda untuk berkomunikasi. Para ilmuwan melakukan penelitian untuk mengartikan suara yang dihasilkan pada saat mereka sedang sedih, senang, lapar, atau mencari pasangan. Dari penelitian ini, setiap kali seseorang menemui soal dengan bahasa yang aneh tapi memiliki makna, maka akan disebut dengan ‘bahasa panda’.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh efrahimsiahaan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 02 Jan 22