Bagaimana jalannya perlawanan Pangeran Diponegoro dan prajuritnya dalam melawan kolonial

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zhaoyun7414 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana jalannya perlawanan Pangeran Diponegoro dan prajuritnya dalam melawan kolonial Belanda?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pangeran Diponegoro melancarkan strategi perang melawan Belanda selama lima tahun. Ia mennggunakan taktik gerilya dengan melakukan pengelabuan, serangan kilat, dan pengepungan tak terlihat. ... Berakhirnya Perang Jawa ini merupakan akhir perlawanan bangsawan Jawa.

Semoga membantu,,

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh EvaNha026 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22