Salah satu SAHABAT Nabi Muhammad saw yang tidak mendapat ejekan

Berikut ini adalah pertanyaan dari RizuChan pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Salah satu SAHABAT Nabi Muhammad saw yang tidak mendapat ejekan dan ancaman kaum kafir Quraisy adalahA) Ali bin Abi Talib
B) Samiyah bin Ammar
C) Zubair bin Awwan
D) Abu Bakar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Salah satu SAHABAT Nabi Muhammad saw yang tidak mendapat ejekan dan ancaman kaum kafir Quraisy adalah

A) Ali bin Abi Talib

B) Samiyah bin Ammar

C) Zubair bin Awwan

D) Abu Bakar

Pembahasan

Salah satu sahabat nabi Muhammad saw yang tidak mendapat ejekan dan ancaman kaum kafir Quraisy adalah ali bin abi thalib (A).

Ali bin abi thalib radhiallahu anhu merupakan anak dari paman rosulullah yaitu abi thalib dan ibunya bernama Fatimah binti asad. Beliau lahir pada 13 rajab 23 sebelum hijriah atau 599 masehi, hejaz mekkah. Pada saat bayi ali memiliki nama kecil assad yang berarti singa, dan ayahnya memanggilnya dengan sebutan ali yang artinya tinggi derajatnya disisi Allah ta’ala.

Ali radhiallahu anhu yang juga merupakan sepupu rosulullah, garis silsilahnya bertemu pada kakek mereka yaitu abdul muthalib

sejak kecil ali radhiallahu anhu diasuh oleh rosulullah dan istrinya sayyiditina Khadijah radhiallahu anha, ayahnya memberikan kesempatan kepada rosulullah untuk merawat ali kecil sebagai balas jasa kepada abi thalib karena telah merawat rosulullah sejak kecil.

Pada usia remaja ali merupakan orang kedua yang percaya dan mengimani yang dibawa rosulullah setelah istrinya sayyiditina Khadijah radhiallahu anha. Menurut riwayat kaum sunni usia ali pada saat itu 10 tahun, beliau belajar langsung tentang nilai nilai islam kepada baginda nabi Muhammad yang tidak diajarkan kepada umatnya yang lain.

Pada saat rosulullah dan abu bakar radhiallahu anhu berhijrah kemadinah, ali radhiallahu anhu bersedia untuk tidur dikamar rosulullah dan berpura pura menjadi beliau untuk mengelabui kaum quraisy, dan pada saat subuh mereka masuk kerumah rosulullah kemudian menyikap selimut, betapa terkejutnya yang didapati adalah ali radhiallahu anhu yang sedang tidur diatas kasur rosulullah.

Setelah hijrah ke madinah ali radhiallahu anhu menikah dengan anak rosulullah yaitu sayyiditina Fatimah az – Zahra radhiallahu anha, anak dari rosulullah.

Pelajari lebih lanjut

  1. Anggota majlis asy syura dapat disimak di www.yomemimo.com/tugas/20882340
  2. Silsilah ali bin abi thalib bertemu dengan nabi muhammad saw dapat disimak di www.yomemimo.com/tugas/20878652

-------------------------------------------------------------

Detail Jawaban

  • Kelas : 7 SMP
  • Mapel : Agama
  • Bab : Bab 9 - Sejarah Nabi Muhammad SAW
  • Kode : 7.14.9
  • Kata Kunci : mekkah, madinah, ali, Fatimah, hijrah, quraisy

Semoga membantu!!!

AyoBelajarBersamaBranly TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlexanderFortino16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Feb 23