Apa pokok perbedaan pendapat di kalangan aktivis dan tokoh pergerakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kamiliya3631 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa pokok perbedaan pendapat di kalangan aktivis dan tokoh pergerakan nasyonal pasca kekalahan jepang dalam perang pasifik?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Golongan Muda memiliki pendapat bahwa proklamasi harus segera dilakukan (mereka menuntut soekarno dan hatta melakukannya pada 16 Agustus 1945). Sedangkan Golongan Tua beranggapan sebaliknya, bahwa proklamasi harus dipertimbangkan secara matang dan harus meminta persetujuan dari pihak Jepang dan PPKI.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh exscraftplus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 May 23