imam bukhari mandapat sebutan dari kaum muslim yaitu amirul mukminin

Berikut ini adalah pertanyaan dari shanumfahri123 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Imam bukhari mandapat sebutan dari kaum muslim yaitu amirul mukminin fil hadits karena?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena beliau adalah salah satu tokoh agama yang merupakan pemimpin kaum mukmin dalam bidang ilmu hadist. (sesuai dengan artinya)

penjelasan:

Abu Abdullah Muhammad bin Ismail bin Ibrahim bin al-Mughirah bin Bardizbah al-Ju’fi al-Bukhari atau lebih dikenal Imam al-Bukhari [Lahir 196 H/810 M – Wafat 256 H/870 M].

Sebagian ulama menyebutnya dengan julukan Amirul Mukminin fil Hadits [Pemimpin kaum mukmin dalam hal Ilmu Hadits]. Dalam bidang ini, hampir semua ulama di dunia merujuk kepadanya.

maksudnya imam bukhari merupakan pemimpin yang memimpin kaum mukmin dalam hal ilmu hadist

Semoga membantu

Semoga membantumaaf kalau salah semangat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rosidatululariva dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23