Siapakah nama panglima perang kaum Khawarij yang menyatakan perang terhadap

Berikut ini adalah pertanyaan dari guntiomfree pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Siapakah nama panglima perang kaum Khawarij yang menyatakan perang terhadap Khalifah Ali bin Abi Thalib ?Siapakah nama orang yang ditugaskan untuk membunuh Khalifah Ali bin Abi Thalib ?

Apa yang melatarbelakangi terjadinya pemberontakan Khawarij pada masa Khalifah Ali bin Abi Thalib ?

Apa nama perang yang terjadi antara Khalifah Ali bin Abi Thalib dan Muawiyah bin Abi Sufyan ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Abdullah bin Wahb

2. Abdurrahman bin Muljam

3. Pemberontakan ini diawali dari penarikan baiat oleh Thalhah dan Zubair, karena merasa bahwa Khalifah Ali tidak memenuhi tuntutan mereka untuk menghukum pembunuh Khalifah Utsman

4. Perang Shiffin

Maaf klo salah, semoga membantu^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaylaannisa08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 Feb 21