10. Pada zaman Khulafaurrasyidin ada pembukuan/kodifikasi Al Qur'an, pada zaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari ONNdulu3754 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10. Pada zaman Khulafaurrasyidin ada pembukuan/kodifikasi Al Qur'an, pada zaman Dinasti Umayyah tepatnya masa khalifa Umar bin abdul Aziz ada pembukuan hadits. Ulama yang ditunjuk untuk mengumpukan hadits pada masa Dinasti Umayyah adalah .. a. Muhammad Ibnu Syihab Az Zuhri c. Ibnu Jurayj b. Muhammad bin abdul Aziz d. Imam Muslim​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.Muhammad bin abdul Aziz

Penjelasan:

Memasuki abad ke-8 M, satu per satu penghafal hadis meninggal dunia. Meluasnya daerah kekuasaan Islam juga membuat para penghafal hadis terpencar-pencar ke berbagai wilayah. Di tengah kondisi itu, upaya pemalsuan hadis demi memuluskan berbagai kepentingan merajalela.

Kondisi itu mengundang keprihatinan Umar bin Abdul Aziz (628-720 M), Khalifah  Dinasti Umayyah kedelapan yang berkuasa pada 717-720 M.  Guna mencegah punahnya hadis, Umar bin Abdul Aziz memerintahkan pembukuan hadis-hadis yang dikuasai para penghafal. Gagasan pembukuan hadis itu pun mendapat dukungan dari para ulama di zaman itu.

Semoga bermanfaat,maaf kalo salah ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh albertimmanuel85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 28 Aug 22