Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari immanuelbintang50 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia merupakan satu kesatuan yang saling berhubungan. Berikut ini yang merupakan bentuk kesatuan hubungan antara Pembukaan UUD 1945 dengan Proklamasi Kemerdekaan RI 17 Agustus 1945 adalah . . . a

Pembukaan UUD 1945 pada hakikatnya merupakan suatu pernyataan kemerdekan yang lebih terinci dari adanya cita-cita luhur yang menjadi semangat pendorong ditegakkannya kemerdekaan dalam bentuk Negara Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur dengan berdasarkan asas kerohanian Pancasila

 b

Pengangkatan Presiden dan Wakil Presiden serta menteri-menteri sebagai pembantu Presiden setelah diumumkannya proklamasi kemerdekaan dan Pembuatan UUD 1945 merupakan realisasi tindak lanjut dari Proklamasi

 c

Disebutkannya kembali pada pernyataan Proklamasi Kemerdekaan dalam alenia keempat pembukaan yang menunjukkan bahwa antara proklamasi dengan pembukaan merupakan suatu rangkaian yang tidak dapat dipisah-pisahkan

 d

Pembukaan UUD 1945 merupakan suatu pernyataan kemerdekaan yang belum terinci dan mengandung makna cita-cita luhur yang menjadi semangat mendorong ditegakkannya kemerdekaan dalam bentuk Negara Indonesia yang merdeka, bersatu, dan berdaulat dengan berdasarkan asas kerohanian Pancasila


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a Pembukaan UUD 1945 pada hakikatnya merupakan suatu pernyataan kemerdekan yang lebih terinci dari adanya cita-cita luhur yang menjadi semangat pendorong ditegakkannya kemerdekaan dalam bentuk Negara Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur dengan berdasarkan asas kerohanian Pancasila

Penjelasan:

Pembukaan UUD 1945 pada dasarnya adalah suatu pernyataan kemerdekan yang sangat rinci dari adanya cita-cita luhur yang menjadi semangat pendorong ditegakkannya kemerdekaan untuk Negara Indonesia yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur

{\boxed{\boxed{\blue{semoga \: membantu}}}}

{\boxed{\boxed{\red{LEARN \: WITH \: TATA }}}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mastata2208 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21