ceritakan kisah nabi Muhammad Saw membelah bulan secara singkat ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yekii pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ceritakan kisah nabi Muhammad Saw membelah bulan secara singkat ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dengan izin Allah, Rasulullah telah memperlihatkan kebenarannya. Saat hari beranjak sore dan matahari terbenam di ufuk barat, semesta diliputi kegelapan yang disusul dengan munculnya bulan purnama. Setelah bulan berada tepat di atas Rasulullah, bulan bergerak turun dan terbelah menjadi dua bagian. Rasulullah pun berkata, “Saksikanlah! Saksikanlah! Saksikanlah!”. Ketika bulan sudah terbelah dan berada di kedua gunung sesuai permintaan para kafir Quraisy, kedua potongan bulan tersebut menyatu kembali seperti semula.

Sayangnya meski Rasulullah sudah menunjukkan mukjizat dan kebesaran Allah, para kafir Quraisy tetap tidak mau beriman kepada Allah. Mereka malah menuduh Nabi Muhammad sebagai tukang sihir.

Itulah kisah mukjizat Nabi Muhammad ketika membelah bulan. Sebagai seorang muslim, sudah sepatutnya untuk mengetahui kisah Rasulullah, serta menjadi pembelajaran untuk selalu menjadi seorang muslim yang taat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21