Seorang pelajar terlambat membayar infak bulanan di sekolahnya, ketika ditanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari syifadzarieka pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang pelajar terlambat membayar infak bulanan di sekolahnya, ketika ditanya gurunya, dia menjawab, ” belum diberi uang oleh orang tuanya. ” padahal, dia sudah diberi setiap bulan setelah dikonfirmasi oleh gurunya”. Akhirnya dia ketahuan uangnya dipergunakan untuk bayar game online.Sikap seorang siswa tersebut termasuk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sikap yang tidak baik

sikap yang tidak jujur

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dista3255 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Sep 21