Seorang walisongo yang mendapat gelar maulana maghribi

Berikut ini adalah pertanyaan dari Aysah27161 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang walisongo yang mendapat gelar maulana maghribi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sunan Gresik atau Maulana Malik Ibrahim

Penjelasan:

Sunan Gresik disebut Maulana Maghribi karena asal keturunannya dari Maghrib, atau Maroko, Afrika Utara. Sunan Gresik merupakan wali tertua diantara sembilan wali yang lain. Dalam perjuangannya menyebarkan ajaran Islam, Sunan Gresik mengambil hati masyarakat Jawa dengan mengajarkan mereka bertani dan menjadi tabib bagi mereka yang sedang sakit.

CMIIW.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ares707 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22