Pada 16 Agustus 1945 terjadi peristiwa Rengasdengklok , dimana Ir.

Berikut ini adalah pertanyaan dari ngowoskasiono pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada 16 Agustus 1945 terjadi peristiwa Rengasdengklok , dimana Ir. Soekarno dan Mohammad Hatta diculik oleh para pemuda dan dibawa ke Rengasdengklok dengan tujuan agar Ir. Soekarno dan Moh Hatta tidak terpengaruh oleh Jepang dan segera menyatakan kemerdekaan.Pada tanggal 16 Agustus 1945 pukul 23.00 malam, Ir. Soekarno dan rombongannya tiba di Jakarta, sehingga perumusan teks proklamasi dilakukan oleh Ir. Soekarno, Moh Hatta dan Achmad Soebardjo di kediaman Laksamana Muda Maeda Tadashi. Rumusan teks proklamasi diketik oleh Sayuti Melik dan ditandatangani Ir. Soekarno dan Moh Hatta. Selanjutnya, bendera merah putih dijahit oleh istri Soekarno yaitu Fatmawati.
1.tentukan gagasan pokok
2.tentukan informasi penting

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.pada tanggal 16 agustus 1945 terjadi peristiwa resangdengklok.dan terjadinya Ir.soekarno dan muhammad hatta diculik oleh para pemuda jepang

2.pada tanggal 16 agutus pukul 23.00 malam.Ir,soekarno dan rombongannya tiba di jakarta.sehingga perumusan teks proklamasi dilakukan oleh Ir.soekarno.mohammad hatta dan achmad soebardjo dikediamaan laksmana muda maeda tadashi.

Penjelasan:

semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayutesla01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Apr 22