Mengapa abad ke 19 dikatakan sebagai babak baru dalam perkembangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari alex1005019 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa abad ke 19 dikatakan sebagai babak baru dalam perkembangan kerajinan di indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada tahun 1870 adanya penghapusan sistem tanam paksa, ini merupakan bentuk perubahan keadaan masa kolonial Belanda. Mulailah ada gaagasan dimana pemerintah Belanda haruslah mengedapankan rakyat Indonesia oleh seorang tokoh Belanda. Politik etis pun dikeluarkan untuk mewujudkan pengedapanan rakyat Indonesia. Berisikan tentang edukasi, irigasi dan emigraasi dengan tujuan agar rakyat Indonesia mengalami perubahan tetapi justru di salah gunakan oleh pihak Belanda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vernitaindriss319122 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22