jika Belanda tidak menerapkan cultuurstelsel apakah perekonomian membaik?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pitaadvan07 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika Belanda tidak menerapkan cultuurstelsel apakah perekonomian membaik?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ya

Penjelasan:

Hukum tertulis cultuurstelsel menyebut rakyat mengalokasikan lahannya secara sukarela. Namun dalam praktiknya, rakyat dipaksa.

jika gagal panen, maka petani harus mengganti rugi.

maka, jika Belanda tidak menerapkan cultuurstelsel perekonomian rakyat Indonesia saat itu membaik

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurfikrihafyzh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23