pujakusuma merupakan kelompok sosial yang didasarkan pada mereka yang merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari r1893930 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

pujakusuma merupakan kelompok sosial yang didasarkan pada mereka yang merupakan masyarakat keturunan suku Jawa yang tinggal di Sumatera Berdasarkan pernyataan tersebut termasuk jenis kelompok sosial ? Berikan alasannya!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kelompok sosial adalah himpunan atau kesatuan manusia yang berinteraksi bersama karena adanya hubungan di antara mereka untuk mencapai tujuan bersama.

Kelompok dengan ikatan genealogis adalah kelompok sosial yang terbentuk berdasarkan keturunan. Di mana masing-masing anggota kelompok memiliki hubungan darah satu sama lain.

Pujakusuma merupakan akronim dari Putra Jawa Kelahiran Sumatera, sehingga anggota anggota dari kelompok tersebut dapat dimasukan kedalam kelompok sosial berdasarkan keturunan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Dec 22