4. Sejarah disintegrasi/pergolakan dan konflik yang terjadi di Indonesia selama

Berikut ini adalah pertanyaan dari aufanizar728 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Sejarah disintegrasi/pergolakan dan konflik yang terjadi di Indonesia selama kurun waktu 1948-1965 dapat dibedakan atas tiga bentuk pergolakan. Analisis, dan jelaskan tiga bentuk pergolakan yang dimaksud beserta contohnya! [HOTS] 6 Jawab: *********​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bentuk pergolakan di Indonesia tahun 1948 - 1965 yaitu:

1. Pemberontakan PKI Madiun Tahun 1948 ( Ideologi)

Pada tanggal 29 Januari 1948, Amir Syariffudin jatuh dari kabinet karena menandatangani Perjanjian Renville yang merugikan Indonesia.

2. Pemberontakan DII/TII terbagi dalam lima wilayah yaitu ( Ideologi )

a.Pemberontakan DII/TII Jawa Barat, dipimpin oleh Kartosuwiryo, tujuan dari pemberontakan ini adalah memproklamirkan berdirinya Negara Islam Indonesia.

b.Pemberontakan DII/TII Jawa Tengah, dipimpin oleh Amir fattah dan Kyai Sumolangu bertujuan untuk mendirikan Islam di Jawa Tengah.

c.Pemberontakan DII/TII Sulawesi Selatan, dipimpin oleh Kahar Muzakar penyebab pemberontakan ini adalah pengurangan jumlah tentara.

d.Pemberontakan DII/TII Kalimantan Selatan, yang dipimpin oleh Ibnu Hajar.

e.Pemberontakan DII/TII Aceh pemimpinnya adalah Daud Beureuh.

3.Pemberontakan APRA, ( Kepentingan ) yang dipimpin oleh Raymond Westerling penyebabnya adalah kekhawatiran dibubarkan negara pasundan, dukungan terhadap sistem federal dan melindungi aset ekonomi Belanda.

4. Pemberontakan RMS ( Kepentingan ), penyebab dari pemberontakan adalah penolakan negara kesatuan dan memproklamirkan RMS yang dipimpin oleh Soumokil.

5.Pemberontakan PRRI/Permesta(Kekecewaan pada pemerintahan), dipimpin oleh Achmad Husein penyebabnya adalah kesenjangan ekonomi pusat dan daerah.

Dengan demikian, Pemberontakan yang terkadi di Indonesia dibedakan atas; Ideologi, Kepentingan Belanda, Rasa Kecewa pada peemrintahan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muammar01gaming dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Nov 22