Gerakan Non Blok secara resmi didirikan pada tahun 1961, sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari dennybayu180302 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Gerakan Non Blok secara resmi didirikan pada tahun 1961, sebagai salah satu upaya untuk menghindari keberpihakan negara-negara anggota pada Blok Barat maupun Blok Timur. Salah satu syarat untuk menjadi anggota Gerakan Non Blok adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

syarat menjadi anggota GNB (Gerakan Non Blok) adalah sebagai berikut:

1). menganut politik bebas dan hidup berdampingan secara damai;

2). mendukung gerakan-gerakan kemerdekaan nasional;

3). tidak menjadi anggota salah satu pakta militer Amerika Serikat atau Uni Soviet.

Penutup:

#SemogaMembantu

#SemangatBelajar

#NoCopy

#NoCopas

#NoNgasal

#JadikanJawabanTercerdas

#BelajarBersamaBrainly

Maaf Kalau Salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Habibalfatri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21