Apa yang menyebabkan perang padri terjadi? Siapa saja yang ikut

Berikut ini adalah pertanyaan dari mhdfajjar pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang menyebabkan perang padri terjadi?Siapa saja yang ikut terlibat dalam perang padri?

Mengapa perang padri terjadi?

Bagaimana keadaan saat perang padri terjadi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Awalnya perang padri adalah konflik internal sesama bangsa Indonesia. antara kaum padri Dan kaum adat yang nantinya menjadi konflik kolonial setelah kaum adat merasa terdesak Karna kalah dengan kaum padri Dan meminta bantuan kepada belanda.
latar belakangnya ketika kaum ulama yang kembali Dari berhaji Dan menerima ajaran wahabi. mereka ingin memurnikan ajaran Islam di minangkabau. Karna kaum adat pada masa itu masih menerapkan menyambung ayam, mandat dan segala sesuatu yang dilarang oleh ajaran islam. hingga terjadi peperangan.

perang ketika belanda sudah ikut campur tangan Ada 3 tahap. 1821-1824 kaum padri dapat dikatakan mengalami kemenangan tetapi belanda mengajak untuk mengadakan perdamaian. namun nantinya belanda yang membatali sendiri perdamaiannya. tahap kedua 1825-1830 meredanya perang Karna belanda harus menghadapi perang diponogoro di jawa dan akhirnya dibuat kesepakatan dua belah pihak untuk berdamai. 1831-1838 tahap ketika kaum adat Dan padri mulai sadar Karena telah diperalat belanda Dan akhirnya dua kelompok ini bersatu. namun bersatunya dua kelompoknya tidak cukup kuat untuk menggempur perlawanan belanda. hingga belanda memiliki siasat mengadakan perdamaian dengan tuanku imam bonjol. dalam perundingan itu tuanku imam bonjol ditangkap Dan diasingkan me menado selama 27 tahun.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yayas22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 31 Jan 15