Berilah Penjelasan Dari:PERLAWANAN TERHADAP KOLONIALISME SEBELUM LAHIR NYA KESADARAN NASIONAL

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitihalijah25147 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berilah Penjelasan Dari:PERLAWANAN TERHADAP KOLONIALISME SEBELUM LAHIR NYA KESADARAN NASIONAL A.Bersifat Lokal B.Bergantung pd seorang pemimpin karismatik C.Perlawanan bersifat fisik mengandalkan kekuatan senjata D Mudah Dipecah belah



TolongDongKak Bntu dijelaskan Penjelasannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. bersifat lokal

   hanya muncul di beberapa daerah tertentu, belum ada penggabungan kekuatan dari bebrapa daerah bersama untuk melawan kekuatan kolonial Belanda

B. Kekuatan perlawanan hanya tergantung pada pemimpin perang kedaerahan pada saat itu saja. Jika pemimpin perjuangannya mati, meninggal atau tertangkap. Maka perjuangan rakyat pun selesai dan mereka tunduk kembali pada hukum kolonial penjajahan Belanda

C. Perlawanan dilakukan dengan angkat senjata dan berperang. Tidak ada kekuatan negosisasi atau melewati jalur perundingan internasional yang melibatkan negara lain atau negara pendamai.

D. Kekuatan rakyat dapat dengan mudah dipecah belah dengan politik devide et impera, dengan mendukung salah satu raja daerah dan memusuhi yang lain juga menghasut pertikaian antar suku di daerah yang ingin dijajah Belanda berhasil memecah persatuan di daerah tersebut sehingga kekuatan akan terpecah jika Belanda melakukan penyerangan dan daerah menjadi semakin gampang dikuasai

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh babayega dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Feb 22