Ruang merupakan unsur penting yang harus ada dalam sejarah. Apakah

Berikut ini adalah pertanyaan dari maiaaa2308 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ruang merupakan unsur penting yang harus ada dalam sejarah. Apakah pentingnya konsep ruang dalam mempelajari sejarah.... a. menunjukan kepada keterkaitan sebab akibat peristiwa tersebut

b. menitikberatkan pada aspek tempat dimana peristiwa itu terjadi

c. merumuskan tokoh yang terlibat didalam peristiwa tersebut

d. membuat peristiwa pada masa lampau mudah untuk di pahami

e. sejarah merupakan peristiwa masa lampau yang mudah di cari kebenarannya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Dalam sejarah, ruang merupakan unsur penting yang harus ada. Ruang atau tempat terjadinya peristiwa sejarah berkaitan dengan aspek geografis. Setiap komunitas yang tinggal di suatu tempat, akan memiliki pola pikir dan sistem budaya yang diperoleh dari leluhurnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CyailendraSetiawan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22