Contoh dari petani sawa

Berikut ini adalah pertanyaan dari litfinabubus pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh dari petani sawa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sawah adalah tanah yang digarap dan diairi untuk tempat menanam padi.[1] Untuk keperluan ini, sawah harus mampu menyangga genangan air karena padi memerlukan penggenangan pada periode tertentu dalam pertumbuhannya. Untuk mengairi sawah digunakan sistem irigasi dari mata air, sungai atau air hujan. Sawah yang terakhir dikenal sebagai sawah tadah hujan, sementara yang lainnya adalah sawah irigasi. Padi yang ditanam di sawah dikenal sebagai padi lahan basah (lowland rice).

Sawah berteras di hulu Cipamingkis, Sukamakmur, Kabupaten Bogor

Sawah dari jarak dekat

Sawah berteras di Bali

Sawah di Vietnam.

Pada lahan yang berkemiringan tinggi, sawah dicetak berteras atau lebih dikenal terasiring atau sengkedan untuk menghindari erosi dan menahan air. Sawah berteras banyak terdapat di lereng-lereng bukit atau gunung di Jawa dan Bali.

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU AYO BELAJAR JANGAN LUPA MENEKAN TOMBOL BINTANG DAN LIKE

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rianioppo0803 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21