. Apa yang dimaksud dengan sejarah sebagai Ilmu dan berikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari utariwele21 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

. Apa yang dimaksud dengan sejarah sebagai Ilmu dan berikan contoh?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:sejarah merupakan ilmu yang memiliki fungsi besar dalam meneliti dan menyelidiki kejadian-kejadian apa saja atau peristiwa apa saja yang dialami oleh manusia serta masyarakat pada masa lampau. Dalam melakukan penelitian sejarah, penguasaan metode ilmiah sangat diperlukan, tidak bisa asal dalam melakukan penelitian sejarah. Ini karena semua yang ditemukan kemudian akan menjadi sebuah ilmu yang menentukan kondisi pada masa-masa selanjutnya.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Fransiskusgultom83 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Dec 21