Jelaskan tujuan pemerintah Jepang membentuk gerakan 3A​

Berikut ini adalah pertanyaan dari eriksonmakambombueri pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan tujuan pemerintah Jepang membentuk gerakan 3A​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menarik simpati seluruh rakyat indonesia

Penjelasan:

Gerakan 3A merupakan organisasi bentukan Jepang. Sebagai ketua Gerakan 3A adalah Mr Syamsuddin. Semboyan dari gerakan 3A adalah Jepang Cahaya Asia, Jepang Pelindung Asia, dan Jepang Pemimpin Asia. Gerakan 3A merupakan upaya propaganda Jepang untuk menarik simpati bangsa Indonesia agar mau membantu Jepang melawan Sekutu. Tapi pada akhirnya Gerakan 3A dianggap tidak optimal, sehingga dibubarkan kemudian Jepang membentuk Pusat Tenaga Rakyat (Putera).

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21