Gereja yang pertama berdiri pada jaman para rasul disebut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari hengcitpepi pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Gereja yang pertama berdiri pada jaman para rasul disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gereja mula-mula, Gereja perdana, jemaat perdana, Kekristenan mula-mula, atau Kekristenan perdana merujuk pada Kekristenan pada masa antara penyaliban Yesus (sekitar tahun 30 Masehi) dan Dewan Nicaea Pertama (325 Masehi) pada abad ke-4 M. Sumber sejarah utama mengenai Kekristenan pada abad pertama (Era Apostolik) adalah kitab Kisah Para Rasul. Pada mulanya, Gereja Kristen terpusat di Yerusalem, dan salah satu pemimpinnya adalah Yakobus dari Yerusalem, yang adalah adik Yesus, dan mati sebagai martir pada sekitar tahun 62 Masehi. Setelah Amanat Agung diberikan, Para Rasul (termasuk Rasul Paulus) kemudian melaksanakan aktivitas misionaris menyebarkan Kekristenan ke kota-kota di seluruh wilayah dunia Helenistik, seperti Aleksandria, Antiokhia, Roma, serta ke luar Kerajaan Roma.

Penjelasan:

jadi Gereja yang pertama berdiri pada jaman para rasul disebut gereja perdana

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh evansailana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22