Sebuah benda bergerak lurus berubah beraturan dengan kecepatan awal 100m/s

Berikut ini adalah pertanyaan dari rama0801 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah benda bergerak lurus berubah beraturan dengan kecepatan awal 100m/s setelah bergerak 4 sekon kecepatan menjadi 60m/s Tentukan percepatan benda tersebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Percepatan benda -10 m/s²

Pembahasan

GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN

Benda yang melakukan GLBB atau gerak lurus berubah beraturan adalah benda yang bergerak pada lintasan lurus dengan kecepatannya berubah terhadap waktu.

Memiliki percepatan atau perlambatan.

Bila a positif, maka benda mengalami percepatan atau pertambahan kecepatan setiap waktunya.

Bila a negatif, maka benda mengalami perlambatan atau pengurangan kecepatan setiap waktunya.

vt = v₀ + at

vt² = v₀² + 2aS

S = v₀t + \frac{1}{2} at²

V₀ = kecepatan awal (m/s)

Vt = kecepatan akhir (m/s)

t = selang waktu (s)

S = perpindahan (m)

Diket:

V₀ = 100 m/s

Vt =60 m/s

t = 4 s

Dit :

a?

Penjelasan

Benda bergerak dengan aturan GLBB

Vt = V₀ + at

60 = 100 + (4×a)

60 - 100 = 4a

- 40 = 4a

4a = -40

a \:=\: \frac{-\:40}{4}

a = - 10 m/s²

Benda mengalami perlambatan. Krn tandanya negatif

Pelajari lebih lanjut

Perbedaan GLB dan GLBB

www.yomemimo.com/tugas/4816464

Grafik percepatan

www.yomemimo.com/tugas/22638700

Soal sejenis

www.yomemimo.com/tugas/2029458

Detail Jawaban

Kelas : X

Mapel : Fisika

Bab : Hukum Newton (Gerak)

Kode : 10.6.6.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyonopaolina dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Aug 19