Jelaskan maksud Allah tidak akan memberikan beban kepada hambahnya melainkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari habibierm76 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan maksud Allah tidak akan memberikan beban kepada hambahnya melainkan disesuaikan dengan kemampuannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Artinya: "Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Ia mendapat pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya dan ia mendapat siksa (dari kejahatan) yang dikerjakannya. ... Dari ayat ini kita bisa pahami bahwa batas kemampuan setiap orang berbeda-beda dalam menghadapi ujian dari Allah.

Penjelasan:

:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadnavis471 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21