1. Apa yang melatarbelakangi terjadinya insiden bendera di Hotel Yamato?

Berikut ini adalah pertanyaan dari DenaDhan22 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apa yang melatarbelakangi terjadinya insiden bendera di Hotel Yamato?2. Apa isi pidato Ir. Soekarno pada rapat raksasa di Lapangan Ikada?

3. Bagaimana aksi heroik yang terjadi di Yogyakarta?

»No Ngasal
»No Copas


Have a great time doing it!! :D​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(1). Insiden Hotel Yamato terjadi karena Belanda dinilai melakukan tindakan provokatif yaitu mengibarkan bendera merah putih biru di hotel tersebut. Peristiwa ini juga dipengaruhi gagalnya perundingan antara Soedirman (residen Surabaya) dan WVC Ploegman untuk menurunkan bendera Belanda triwarna (merah, putih, biru)

2. Pidato yang disampaikan Soekarno "Percayalah rakyat kepada Pemerintah Republik Indonesia. Kalau saudara-saudara memang percaya kepada Pemerintah Republik yang akan mempertahankan Proklamasi kemerdekaan itu, walaupun dada kami dirobek-robek, kami tetap akan mempertahankan Negara Republik Indonesia.

3. Pada tanggal 26 September 1945 para pegawai pemerintah dan perusahaan yang dikuasai Jepang mengadakan aksi mogok di Yogyakarta. Mereka memaksa pihak Jepang untuk menyerahkan semua kantor kepada pihak Indonesia. Tindakan itu diperkuat oleh Komite Nasional Indonesia daerah yogyakarta. Pada tanggal 7 Oktober 1945,rakyat dan BKR merebut tangsi/barak otsukai Butai

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naufalrasydanharahap dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22