sebutkan 4 fungsi negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ati09 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 4 fungsi negara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fungsi negara adalah sebagai berikut.

  1. Untuk mewujudkan masyarakat yang makmur dan sejahtera.
  2. Melaksanakan ketertiban masyarakat.
  3. Memperkuat suatu pertahanan dan keamanan.
  4. Menciptakan keadilan masyarakat.

Pembahasan

Apa itu negara? Negara adalah sekelompok manusia yang mendiami wilayah dan diatur oleh sistem pemerintahan yang berdaulat. Negara dibentuk dikarenakan untuk mewujudkan berbagai keinginan masyarakat untuk mencapai segala bentuk keadilan dan menghindari pengaruh bangsa lain. Tujuan dibentuknya negara juga ada pada alinea keempat Pembukaan UUD 1945, yaitu "melindungi segenap bangsa Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban duniayang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial".

Pelajari lebih lanjut

  1. Yang dimaksud NKRI - www.yomemimo.com/tugas/1582181
  2. Tujuan NKRI - www.yomemimo.com/tugas/79004

------------------------------

Detil Jawaban:

Mapel : PPKn

Kelas : 5

Bab : 1 - Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)

Kode Soal : 9

Kode Kategorisasi : 5.9.1

Kata Kunci : Fungsi dibentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia

#TingkatkanPrestasimu

#OptiTeamCompetition

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh saniaaidafitri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Dec 15