Bagaimana sikap dan tindakanmu terhadap teman baru yang memiliki ras

Berikut ini adalah pertanyaan dari ramanda2340 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana sikap dan tindakanmu terhadap teman baru yang memiliki ras berbeda?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Indonesia Terdiri Dari Banyaknya Suku Budaya Saking Banyaknya Suku Budaya Kita Harus Menerapkan Yang Namanya 3M

Menghargai

Melindungi

Mengtoleransi

Tetapi ,Itu Tidak Cukup Untuk Membuat Persatuan Indonesia Jadi Kita Harus Melakukan Tindak Tindakan Untuk Mencapai Persatuan

Jadi Jawabannya :

Menghargai Sesama Manusia tanpa memandang suku agama dan ras

Saling Toleransi Dan Melindungi

-----------------------------------------------------------

Detail Jawaban

Mapel : PPKN

Materi : Hidup Rukun Antar Masyarakat

Kelas : V

Kata Kunci : Suku,Budaya

------------------------------------------------------------

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ayamsosade dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22