Rumuskan sistem pemerintahan negara-negara yang menjadi anggota ASEAN

Berikut ini adalah pertanyaan dari agustinfaranabila61 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Rumuskan sistem pemerintahan negara-negara yang menjadi anggota ASEAN

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Negara Asean yang menerapkan sistem monarki atau kerajaan ialah Kamboja. Kamboja adalah negara yang menganut sistem pemerintahan monarki dan dipimpin oleh Raja Norodom Sihamoni yang menjabat sejak Oktober 2004. Lalu, untuk kepala pemerintahan Kamboja dipimpin oleh Perdana Menteri Hun Sen.

  1. Indonesia, REPUBLIK
  2. Malaysia, Monarki Konstitusional
  3. Filipina, Republik
  4. Brunei Darussalam, Monarki Absolut
  5. Singapura, Republik
  6. Thailand, Monarki Konstitusional
  7. Laos, Republik Demokratis
  8. Myanmar, Republik Konstitusional
  9. Kamboja, Monarki Konstitusional
  10. Vietnam, Republik Sosialis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rainerjeremy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22