4. Uraikan beberapa contoh kerja sama yang dapat dilakukan oleh

Berikut ini adalah pertanyaan dari kocakknthocicak pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

4. Uraikan beberapa contoh kerja sama yang dapat dilakukan oleh pelajar dalam kehidupan sehari-hari. Pada akhir uraian tulislah sebuah kesimpulan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-membersihkan ruang kelas dengan membentuk regu piket

-kerjasama dalam kerja kelompok

-kerja sama dalam membersihkan lingkungan sekolah

Penjelasan:

kerjasama dapat membuat pekerjaan berat menjadi ringan

"semoga membantuu"

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SyerilRa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Jun 23