Bahan aktif dalam detergen adalah... A. Triklosan B. Asam karbolat C. Alkil benzene

Berikut ini adalah pertanyaan dari jejiojk pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bahan aktif dalam detergen adalah...A. Triklosan
B. Asam karbolat
C. Alkil benzene sulfonat
D. Natrium stearate

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C

Penjelasan:

Linear Alkylbenzene Sulfonat (LAS) merupakan surfaktan anionik yang banyak digunakan dalam detergen dengan konsentrasi berkisar antara 22–30%. Penggunaan LAS merupakan penyebab dari penumpukan limbah rumah tangga di sungai maupun di laut dan juga hasil dari kegiatan usaha laundry

Alkil benzena sulfonat adalah salah satu surfaktan anionik yang berwujud cair.

maaf kalau salah

jadikan jawAban tercerdas ya✨

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gracia581 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 Jan 23