Siska adalah siswa kelas VII yang rajin. Dia berangkat ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilaayurahmaniyah pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Siska adalah siswa kelas VII yang rajin. Dia berangkat ke sekolah dengan berjalankaki dari rumah pukul 06.30 dan sampai disekolah pukul 06.45. Jarak dari rumahSiska ke sekolah adalah 250 meter. 1. Daribacaandiatas,tentukanjenis besarandansatuanpadatabel berikutini! Nama Besaran No Satuan Satuanlainyangdapat digunakan.​
Siska adalah siswa kelas VII yang rajin. Dia berangkat ke sekolah dengan berjalankaki dari rumah pukul 06.30 dan sampai disekolah pukul 06.45. Jarak dari rumahSiska ke sekolah adalah 250 meter. 1. Daribacaandiatas,tentukanjenis besarandansatuanpadatabel berikutini! Nama Besaran No Satuan Satuanlainyangdapat digunakan.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Nama besaran                               : Jarak

Satuan                                            : Meter (m)

Satuan lain  yg dapat digunakan : Satuan yang digunakan untuk menyatakan jarak sama dengan satuan panjang, yaitu kilometer (km), hektometer (hm), dekameter (dam), meter (m), desimeter (dm), centimeter (cm), dan milimeter (mm). Tetapi, satuan yang sesuai SI adalah meter (m).

Penjelasan:

Itu jawaban setahu saya

maaf jika salah

Semoga bermanfaat

JANGAN LUPA BINTANG 5 YAA DAN JAWABAN TERCERDAS NYA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanashelsychasvanya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Dec 22