Jelaskan kelebihan, kekurangan dan penerapan kain Katun ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari evannoviano0202 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan kelebihan, kekurangan dan penerapan kain Katun ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

KELEBIHAN

  1. Kainnya halus, dan permukaan lembut.
  2. Dapat menyerap keringat dengan baik.
  3. Tidak membuat alergi atau membuat kulit iritasi.
  4. Tidak panas saat digunakan, bahan ini juga mampu menyerap keringat dengan baik.
  5. Nyaman dipakai.

KEKURANGAN

  1. Mudah kusut karena teksturnya juga agak kasar meskipun tergantung dengan jenis kain yang digunakan
  2. Mudah luntur.
  3. Selain mudah kusut, pada beberapa jenis ada juga kain katun yang mudah luntur saat digunakan.

PENERAPAN KAIN KATUN

Kain Katun bisa digunakan menjadi ;

  1. Pelapis sofa dari bahan katun
  2. Kain lap dari bahan katun
  3. Sarung bantal dari bahan katun, dll.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsukisan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22