Tuliskan reaksi dari Na(s) +O2(udara)

Berikut ini adalah pertanyaan dari Dyamauli275 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan reaksi dari Na(s) +O2(udara)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Unsur allkali adalah kelompok unsur yang terletak pada golongan IA dalam sistem periodik unsur. Unsur alkali terdiri dari unsur Li, Na, K, Rb, Cs, dan Fr. Unsur alkali merupakan unsur yang sangat reaktif karena memiliki energi ionisasi yang relatif rendah. Hal ini karena logam alkali memiliki 1 elektron di kulit terluarnya sehingga sangat mudah melepaskan elektron.

Reaksi logam natrium dengan oksigen adalah sebagi berikut

4NA(S) +O²(g) ->2NA²O(S)

Jika oksigen berlebih

2NA(s) +O²(g) ->NA ²O²(S)

Natrium akan terbakar oleh oksigen dalam udara membentuk campuran padatan Natrium Oksida dan Natrium Peroksida. Reaksi ini ditandai dengan terbentuknya nyala orange.

Produk yang lebih dominan bila natrium dibakar di udara berlebih adalah natrium peroksida.

Jadi, persamaan reaksi logam natrium dengan oksigen adalah Natrium oksida dan Natrium peroksida

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sofinandita27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 06 May 22