rangkuman tentang elektronegatifan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari llavere pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Rangkuman tentang elektronegatifan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Elektronegativitas atau keelektronegatifan (Simbol: χ) adalah sebuah sifat kimia menjelaskan kemampuan sebuah atom (atau lebih jarangnya sebuah gugus fungsi) untuk menarik elektron (atau rapatan elektron) menuju dirinya sendiri pada ikatan kovalen.[1] Konsep elektronegativitas pertama kali oleh Linus Pauling pada tahun 1932 sebagai bagian dari perkembangan teori ikatan valensi.[2] Elektronegativitas tidak bisa dihitung secara langsung, melainkan harus dikalkulasi dari sifat-sifat atom dan molekul lainnya. Beberapa metode kalkulasi telah diajukan. Walaupun pada setiap metode terdapat perbedaan yang kecil dalam nilai numeris elektronegativitasnya, semua metode memiliki tren periode yang sama di antara unsur-unsur. Elektronegativitas merupakan salah satu sifat periodisitas unsur, selain afinitas elektron, jari-jari atom, dan energi ionisasi.

Elektronegativitas bukanlah bagian dari sifat atom, melainkan hanya merupakan sifat atom pada molekul.[3] Sifat pada atom tunggal yang setara dengan elektronegativitas adalah afinitas elektron. Elektronegativitas pada sebuah unsur akan bervariasi tergantung pada lingkungan kimiawi,[4] namun biasanya dianggap sebagai sifat yang terpindahkan, yaitu sebuah nilai elektronegativitas dianggap akan berlaku pada berbagai situasi yang bervariasi.

→ Jari-jari atom berkurang → Energi ionisasi bertambah → Elektronegativitas bertambah →

Golongan (vertikal) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Periode (horizontal)

1 H

2,20 He

2 Li

0,98 Be

1,57 B

2,04 C

2,55 N

3,04 O

3,44 F

3,98 Ne

3 Na

0,93 Mg

1,31 Al

1,61 Si

1,90 P

2,19 S

2,58 Cl

3,16 Ar

4 K

0,82 Ca

1,00 Sc

1,36 Ti

1,54 V

1,63 Cr

1,66 Mn

1,55 Fe

1,83 Co

1,88 Ni

1,91 Cu

1,90 Zn

1,65 Ga

1,81 Ge

2,01 As

2,18 Se

2,55 Br

2,96 Kr

3,00

5 Rb

0,82 Sr

0,95 Y

1,22 Zr

1,33 Nb

1,6 Mo

2,16 Tc

1,9 Ru

2,2 Rh

2,28 Pd

2,20 Ag

1,93 Cd

1,69 In

1,78 Sn

1,96 Sb

2,05 Te

2,1 I

2,66 Xe

2,60

6 Cs

0,79 Ba

0,89 *

Hf

1,3 Ta

1,5 W

2,36 Re

1,9 Os

2,2 Ir

2,20 Pt

2,28 Au

2,54 Hg

2,00 Tl

1,62 Pb

2,33 Bi

2,02 Po

2,0 At

2,2 Rn

2,2

7 Fr

0,7 Ra

0,9 **

Rf

Db

Sg

Bh

Hs

Mt

Ds

Rg

Cn

Nh

Fl

Mc

Lv

Ts

Og

Lantanida *

La

1,1 Ce

1,12 Pr

1,13 Nd

1,14 Pm

1,13 Sm

1,17 Eu

1,2 Gd

1,2 Tb

1,1 Dy

1,22 Ho

1,23 Er

1,24 Tm

1,25 Yb

1,1 Lu

1,27

Aktinida **

Ac

1,1 Th

1,3 Pa

1,5 U

1,38 Np

1,36 Pu

1,28 Am

1,13 Cm

1,28 Bk

1,3 Cf

1,3 Es

1,3 Fm

1,3 Md

1,3 No

1,3 Lr

1,291

Tabel periodik elektronegativitas unsur-unsur menggunakan skala Pauling

Lihat pula tabel periodik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anisaafifah009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Feb 23