Ganes melakukan pengujian pH air sungai di dekat desanya menggunakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazeawawoh pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ganes melakukan pengujian pH air sungai di dekat desanya menggunakan beberapa indikator.Hasil pengujiannya sebagai berikut ​
Ganes melakukan pengujian pH air sungai di dekat desanya menggunakan beberapa indikator.Hasil pengujiannya sebagai berikut ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Air sungai yang diuji pHnya oleg Ganes merupakan pH yang ideal bagi perairan karena memiliki rentang 7,6 < pH < 8,3.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

BTB = biru

Bromkresol ungu = ungu

PP = tidak berwarna

Ditanyakan:

Kondisi air sungai.

Jawab:

BTB = biru

maka, dapat disimpulkan pH air sungai:

pH > 7,6

Bromkresol ungu = ungu

maka, dapat disimpulkan pH air sungai:

pH > 6,8

PP = tidak berwarna

maka, dapat disimpulkan pH air sungai:

pH < 8,3

Kesimpulan:

pH air sungai

pH > 7,6

pH > 6,8

pH < 8,3

maka, pH air sungai dapat disimpulkan: 7,6 < pH < 8,3. pH ideal perairan adalah 7,0-8,5 dengan toleransi 0,1-0,42. Maka, air sungai tersebut ideal bagi perairan.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22