senyawa seng dari unsur transisi tidak berwarna, hal ini disebabkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yunitarahmawati14091 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Senyawa seng dari unsur transisi tidak berwarna, hal ini disebabkan oleh

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Senyawa seng dari unsur transisi tidak berwarna, hal ini disebabkan oleh orbital d pada konfigurasi elektron seng telah terisi penuh.

Pembahasan

  • Unsur seng atau Zn merupakan unsur mineral yang dibutuhkan oleh tubuh makhluk hidup agar dapat sehat dan berfungsi dengan baik , unsur Zn atau seng ini, memiliki nomor atom 30 dan konfigurasi elektron yaitu ₃₀Zn = [Ar] 4s² 3d¹⁰ , uniknya pada unsur seng (Zn) ini, orbital d pada konfigurasi elektronnya telah terisi penuh, sehingga inilah yang membuat unsur seng (Zn) termasuk unsur transisi tak berwarna.
  • Pengaruhnya terhadap penuhnya orbital d yaitu dikarenakan pada orbital d semua elektron telah berpasangan sehingga saat gelombang cahaya masuk gelombang cahaya akan dipantulkan kembali ke luar.
  • Selain unsur seng (Zn) unsur lain yang merupakan unsur transisi tidak berwarna juga termasuk scandium atau Sc.

Pelajari Lebih Lengkap

Detil Tambahan

Kelas : X

Mapel : Kimia

Bab : Konfigurasi elektron

Kode : 10.7

Kata Kunci : unsur transisi, zinc, seng

#LearnWithBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Mar 23