Data berikut : 1. didekatkan magnet utama (induksi), 2. elektromagnet,

Berikut ini adalah pertanyaan dari wafzizah123 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Data berikut : 1. didekatkan magnet utama (induksi), 2. elektromagnet, 3. menggosok searah dengan magnet, 4. mengalirkan arus bolak balik (AC) dari data di atas, termasuk cara mambuat magnet adalah ... * 1, 2 dan 3 1, 3 dan 4 1, 2 dan 4 4 saja.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang termasuk cara membuat magnet adalah 1, 2, dan 3.

Pembahasan

Magnet merupakan suatu benda yang dapat menarik benda-benda lain yang memiliki sifat khusus disekitarnya. Semua magnet memiliki sifat magnet. Sifat magnet adalah kemampuan suatu benda untuk menarik benda lain di sekitarnya.

Kemagnetan adalah suatu sifat zat yang teramati sebagai suatu gaya tarik atau gaya tolak antara kutub-kutub tidak senama atau senama pada magnet.

Ada tiga cara membuat magnet, yaitu:

1. Dengan cara digosokkan magnet tetap searah

Caranya besi atau baja digosok oleh salah satu ujung magnet tetap disepanjang batang besi atau baja ke satu arah secara berulang-ulang. Saat terjadi penggosokkan dengan arah teratur, mengakibatkan adanya pengaruh medan magmet dari magnet permanen. Dengan posisi yang searah, tentu mengakibatkan adanya gaya yang ditimbulkan oleh domain tersebut sehingga menjadikan benda bermagmet.

2. Dengan dialiri arus listrik (elektromagmetik)

Caranya lilitkan sebuah kawat pada kumparan besi atau baja, lalu dihubungkan dengan baterai. Magnet elementer yang terdapat pada besi atau baja akan terpengaruh aliran arus searah (DC) yang dihasilkan oleh baterai. Hal ini menyebabkan magnet elementer letaknya teratur dan mengarah ke satu arah. Besi atau baja akan menjadi magnet dan dapat menarik serbuk besi yang berada disekitarnya.

3. Induksi

Caranya yaitu sebuah besi atau baka didekatkan dengan magnet yang ditaruh pada statif, maka besi atau baja akan menempel pada magnet. Besi atau baja yang telah menempel pada magnet jika didekati paku-paku kecil, ternyata paku-paku kecil menempel pada besi atau baja. Hal ini karena besi atau baja yang berada di dalam medan magnet terkena induksi, sehingga bersifat sebagai magnet.

Kesimpulan

Sehingga, dapat kita ambil kesimpulan bahwa cara membuat magnet ditunjukkan oleh nomor 1, 2, dan 3. Sedangkan nomor 4 adalah cara untuk menghilangkan sifat kemagnetan.

Pelajari Lebih Lanjut

→ Cara menghilangkan sifat magnet.

Detail Jawaban:

  • Mapel: Fisika
  • Kelas: 9
  • Bab: Bab 6 - Kemagnetan dan Pemanfaatannya
  • Kode kategorisasi: 9.6.6

Kata kunci: magnet, membuat, cara

Yang termasuk cara membuat magnet adalah 1, 2, dan 3. Pembahasan Magnet merupakan suatu benda yang dapat menarik benda-benda lain yang memiliki sifat khusus disekitarnya. Semua magnet memiliki sifat magnet. Sifat magnet adalah kemampuan suatu benda untuk menarik benda lain di sekitarnya. Kemagnetan adalah suatu sifat zat yang teramati sebagai suatu gaya tarik atau gaya tolak antara kutub-kutub tidak senama atau senama pada magnet. Ada tiga cara membuat magnet, yaitu: 1. Dengan cara digosokkan magnet tetap searah Caranya besi atau baja digosok oleh salah satu ujung magnet tetap disepanjang batang besi atau baja ke satu arah secara berulang-ulang. Saat terjadi penggosokkan dengan arah teratur, mengakibatkan adanya pengaruh medan magmet dari magnet permanen. Dengan posisi yang searah, tentu mengakibatkan adanya gaya yang ditimbulkan oleh domain tersebut sehingga menjadikan benda bermagmet. 2. Dengan dialiri arus listrik (elektromagmetik) Caranya lilitkan sebuah kawat pada kumparan besi atau baja, lalu dihubungkan dengan baterai. Magnet elementer yang terdapat pada besi atau baja akan terpengaruh aliran arus searah (DC) yang dihasilkan oleh baterai. Hal ini menyebabkan magnet elementer letaknya teratur dan mengarah ke satu arah. Besi atau baja akan menjadi magnet dan dapat menarik serbuk besi yang berada disekitarnya. 3. Induksi Caranya yaitu sebuah besi atau baka didekatkan dengan magnet yang ditaruh pada statif, maka besi atau baja akan menempel pada magnet. Besi atau baja yang telah menempel pada magnet jika didekati paku-paku kecil, ternyata paku-paku kecil menempel pada besi atau baja. Hal ini karena besi atau baja yang berada di dalam medan magnet terkena induksi, sehingga bersifat sebagai magnet. Kesimpulan Sehingga, dapat kita ambil kesimpulan bahwa cara membuat magnet ditunjukkan oleh nomor 1, 2, dan 3. Sedangkan nomor 4 adalah cara untuk menghilangkan sifat kemagnetan. Pelajari Lebih Lanjut → Cara menghilangkan sifat magnet. https://brainly.co.id/tugas/26357819https://brainly.co.id/tugas/38891602Detail Jawaban: Mapel: Fisika Kelas: 9 Bab: Bab 6 - Kemagnetan dan Pemanfaatannya Kode kategorisasi: 9.6.6 Kata kunci: magnet, membuat, cara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh FajarKim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22