2. Logam magnesium berupa pita direaksikan dengan asam klorida (HCl)

Berikut ini adalah pertanyaan dari axlerodsir64 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Logam magnesium berupa pita direaksikan dengan asam klorida (HCl) berlebih. Volume gas hidrogen yang dihasilkan sebagai berikut. Waktu (menit) 0 1 2 3 4 5 7 Volume gas hidrogen (cm) 0 14 23 31 38 40 40 40 a. Buatlah grafik antara waktu dan volume gas hidrogen yang dihasilkan! Tentukanlah kecepatan reaksi untuk setiap menit reaksi! b. Berapakah total volume gas hidrogen yang dihasilkan dalam reaksi tersebut? d. Berapakah waktu yang diperlukan sampai reaksi berakhir? e. Berapakankecepatan rata-rata reaksi tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. Terlampir pada jawaban ini adalah grafik antara waktu dan volume gas hidrogen yang dihasilkan dari percobaan reaksi logam magnesium dengan asam klorida.

b. Total volume gas hidrogen yang dihasilkan adalah 40 ml.

d. Waktu yang diperlukan sampai reaksi tersebut berakhir adalah 5 menit.

e. Kecepatan rata-rata reaksi tersebut adalah 8 ml/menit

Penjelasan dengan langkah-langkah

Laju reaksi dihitung dengan rumus sebagai berikut:

  v=(\Delta v)/(\Delta t)

Untuk mengetahui rata-rata laju reaksi, pertama cari dulu kecepatan lagu reaksi dalam masing-masing menitnya.

  • Menit 1: 14 ml/menit
  • Menit 2: 23 - 14 = 9 ml/menit
  • Menit 3: 31 - 23 = 8 ml/menit
  • Menit 4: 38 - 31 = 7 ml/menit
  • Menit 5: 40 - 38 = 2 ml/menit

Setelah itu, tinggal dihitung rata-ratanya saja

 (14 + 9 + 8 + 7 + 2)/5 = 40/5 = 8 ml/menit

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang laju reaksi www.yomemimo.com/tugas/20896874

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

a. Terlampir pada jawaban ini adalah grafik antara waktu dan volume gas hidrogen yang dihasilkan dari percobaan reaksi logam magnesium dengan asam klorida.b. Total volume gas hidrogen yang dihasilkan adalah 40 ml.d. Waktu yang diperlukan sampai reaksi tersebut berakhir adalah 5 menit.e. Kecepatan rata-rata reaksi tersebut adalah 8 ml/menitPenjelasan dengan langkah-langkahLaju reaksi dihitung dengan rumus sebagai berikut:   [tex]v=(\Delta v)/(\Delta t)[/tex]Untuk mengetahui rata-rata laju reaksi, pertama cari dulu kecepatan lagu reaksi dalam masing-masing menitnya.Menit 1: 14 ml/menitMenit 2: 23 - 14 = 9 ml/menitMenit 3: 31 - 23 = 8 ml/menitMenit 4: 38 - 31 = 7 ml/menitMenit 5: 40 - 38 = 2 ml/menitSetelah itu, tinggal dihitung rata-ratanya saja  (14 + 9 + 8 + 7 + 2)/5 = 40/5 = 8 ml/menitPelajari lebih lanjutMateri tentang laju reaksi https://brainly.co.id/tugas/20896874#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23