Apakah rapid test ( test darah ) menyakitkan ? ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari awaluddinkh pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah rapid test ( test darah ) menyakitkan ? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

✏JAWABAN :

PENDAHULUAN :

Rapid test menjadi salah satu cara yang digunakan untuk mendeteksi terinfeksi COVID-19 dalam tubuh manusia. Pemeriksaan rapid test hanya merupakan penapisan awal. Selanjutnya, Hasil pemeriksaannya harus tetap dikonfirmasi melalui pemeriksaan PCR.

APAKAH RAPID TEST ITU MENYAKITKAN?

: TIDAK, SAMA SEPERTI KITA DISUNTIK ATAU KITA MAU TES DARAH.

HANYA SAKIT SAAT DISUNTIK DAN EFEKNYA TIDAK LAMA.

SEMOGA MEMBANTU! >\\<

ANSWER BY:

RIDAWATI2801

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ridawati2801 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Jul 21