jelaskan pengertian senyawa hidrokarbon

Berikut ini adalah pertanyaan dari vanindyarisqy pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan pengertian senyawa hidrokarbon

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Senyawa hidrokarbon merupakan senyawa organik yang terdiri atas atom karbon (C) dan atom hidrogen (H).

Pembahasan :

Hidrokarbon merupakan senyawa organik yang terdiri atas atom karbon (C) dan atom hidrogen (H).Seluruh hidrokarbon memiliki rantai karbon dan hidrogen yang berikatan rantai-rantai tersebut.

  • Alkana merupakan senyawa hidrokarbon yang ikatan rantai karbonnya tunggal.Rumus umum alkana adalah CₙH₂ₙ₊₂.
  • Alkena tergolong hidrokarbon tak jenuh yang mengandung satu ikatan rangkap dua antara dua atom C yang berurutan. Alkena memiliki 2 atom H lebih sedikit dari alkana dengan jumlah atom C yang sama. Oleh karena itu, rumus umum alkena adalah CₙH₂ₙ.
  • Alkuna adalah hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap tiga.Secara umum, rumus kimianya adalah CₙH₂ₙ₋₂.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang senyawa hidrokarbon www.yomemimo.com/tugas/1650027

Materi tentang senyawa hidrokarbon www.yomemimo.com/tugas/293010

-----------------------------------------------------------

Detail Jawaban :

Kelas : 11

Mapel : Kimia

Bab : Hidrokarbon dan Minyak Bumi

Kode : 11.7.1

Senyawa hidrokarbon merupakan senyawa organik yang terdiri atas atom karbon (C) dan atom hidrogen (H).Pembahasan :Hidrokarbon merupakan senyawa organik yang terdiri atas atom karbon (C) dan atom hidrogen (H).Seluruh hidrokarbon memiliki rantai karbon dan hidrogen yang berikatan rantai-rantai tersebut.Alkana merupakan senyawa hidrokarbon yang ikatan rantai karbonnya tunggal.Rumus umum alkana adalah CₙH₂ₙ₊₂.
Alkena tergolong hidrokarbon tak jenuh yang mengandung satu ikatan rangkap dua antara dua atom C yang berurutan. Alkena memiliki 2 atom H lebih sedikit dari alkana dengan jumlah atom C yang sama. Oleh karena itu, rumus umum alkena adalah CₙH₂ₙ.
Alkuna adalah hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap tiga.Secara umum, rumus kimianya adalah CₙH₂ₙ₋₂.Pelajari lebih lanjut :
Materi tentang senyawa hidrokarbon https://brainly.co.id/tugas/1650027Materi tentang senyawa hidrokarbon https://brainly.co.id/tugas/293010-----------------------------------------------------------
Detail Jawaban :
Kelas : 11Mapel : KimiaBab : Hidrokarbon dan Minyak BumiKode : 11.7.1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rioctaviana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 24 Oct 16