Menurut kalian manakah yang memiliki peran lebih penting pasar tradisional

Berikut ini adalah pertanyaan dari raymonddafa pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Menurut kalian manakah yang memiliki peran lebih penting pasar tradisional atau pasar moder?Jelaskan alasanmu!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pasar tradisional:

  1. Produknya yang masih fresh
  2. Adanya rasa solidaritas yang tinggi.
  3. Harga yang cenderung lebih murah.
  4. Seni tawar-menawar harga.
  5. Fasilitas dan kebersihan yang terus berbenah.  
  6. Tersedia dimana-mana, tidak mengenal waktu
  7. Hubungan penjual dan pembeli lebih akrab.

pasar modern:

  1. Barang yang dijual beranekaragam dan biasanya memiliki kualitas yang baik.
  2. Tempatnya bersih dan nyaman serta ruangan yang ber-AC.
  3. Pelayanannya dilakukan sendiri (swalayan)
  4. Harga sudah tertera di barang yang dijual dan umumnya diberi barcode.
  5. Layanan yang baik dan biasanya memuaskan.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kliwonsnacklover dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Jun 21