Suatu atom radiaoktif mula mula mempunyai aktivitas inti 20 ci

Berikut ini adalah pertanyaan dari Villain3567 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Suatu atom radiaoktif mula mula mempunyai aktivitas inti 20 ci

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal 

Massa radioaktif mula-mula 100 gram setelah 4 hari massanya 25 gram dan aktivitasnya 500 curie. Aktivitas mula-mula dan waktu paruhnya adalah...

Penyelesaian 

Diketahui :

massa awal radioaktif, mo = 100 gram

waktu meluruh, t = 4 hari

massa radioaktif yang tersisa, m = 25 gram

Aktivitas radioaktif akhir, A = 500 curie

Tanya :

A. Aktivitas radioaktif saat awal, Ao = __?

B. waktu paruh radioaktif, T = __?

Jawab :

Gunakan Teori Peluruhan Radioaktif

Step 1

---------

Hitung n = __?

m = mo. (1/2)ⁿ

25 = 100. (1/2)ⁿ

(25/100) = (1/2)ⁿ

(1/4) = (1/2)ⁿ

(1/2)² = (1/2)ⁿ

n = 2

Step 2 

----------

Besar waktu paruh radioaktif, T = __?

n = t/T

2 = 4 / T

T = 4/2

T = 2 hari 

Step 3

---------

menghitung aktivitas awal, Ao = __?

A = Ao. (1/2)ⁿ

500 = Ao . (1/2)²

500 = Ao . (1/4)

Ao = 500 / (1/4)

Ao = 500 . 4

Ao = 2000 Curie  

Jadi aktivitas radioaktif mula-mula dan waktu paruhnya adalah 2000 Curie dan 2 Hari

Konsep Dasar

--------------------

Teori Peluruhan Zat Radioaktif

Zat-zat radioaktif meluruh menjadi inti-inti yang relatif lebih stabil dengan memamcarkan radiasi inti. Peluruhan zat tersebut mengikuti hukum eksponensial :

m = mo.e^(- λ.t)

Dengan :

λ = konstanta peluruhan

mo = massa awal inti radioaktif

m = massa akhir inti radioaktif setelah selang waktu t

Dalam bentuk waktu paruh T (adalah waktu yang diperlukan oleh suatu zat radioaktif untuk meluruh sehingga zat tersebut tersisa SEPARUH dari jumlah semula)., Hukum peluruhan di atas akan menjadi :

m = mo. (1/2)ⁿ

Dengan :

n = t/T

T = ln 2 / λ ≈ 0,693 / λ

Dengan :

t = waktu meluruh 

T = waktu paruh radioaktif 

__________________________________________________________

Latihan soal Fisika Inti dalam konsep Gaya Ikat Inti dan Energi Ikat Inti 

www.yomemimo.com/tugas/13193673

Kelas           : 12 SMA

Pelajaran    : FISIKA

Kategori      : Fisika Inti

Kata Kunci  : Peluruhan radioaktif, Waktu paruh, Aktivitas

Kode            : 12.6.9 [ 12 SMA Fisika Bab 9 - Fisika Inti] 

_______________________________________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heridjarot84 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke www.yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21